Jumat, 15 Mei 2015

ARTIKEL COVER VERSION

Konten merupakan salah satu faktor penting agar blog yang kita miliki laris pengunjung serta diapresiasi oleh google dengan menempatkan pada halaman-halaman terdepan di mesin pencarian.

Namun, yang saya rasakan dan kemungkinan besar teman-teman newbie dalam menulis konten untuk blog adalah ide. Yak tul, ide itu sesuatu yang sangat mahal harganya bagi kami seorang newbie. Dan, saya juga yakin bagi para mastah pun ide adalah kunci sukses dari blog yang dibangun.

Sehingga, sering kali saya berpikir, apa ya ide yang harus ada untuk membuat suatu konten?
Nah, barusan saya mendengarkan lagu yang dinyanyikan bukan oleh original singer nya. Tapi, apa pendapatku? Wah, ini bagus juga meskipun dinyanyikan bukan oleh penyanyi aslinya, banyak dikenal dengan istilah cover version.

Nah ini dia, Cover version. Tapi cover version yang saya maksud adalah dengan gaya dan ciri khas kita. Sehingga, lagunya udah terkenal, tapi kita yang nyanyiin juga jadi ikut terkenal meskipun nyanyi lagu orang lain.

Cover version ini mungkin bisa kita jadikan inspirasi untuk ide menulis. Dan google pun welcome dengan tema tulisan yang sama namun dengan gaya bahasa dan ciri khas kita.

Alhasil akan banyak sekali ide untuk menulis.

Kita ambil contoh, membaca tulisan wartawan di media massa. Setelah kita baca lalu kita tuangkan dalam tulisan kita sesuai apa yang ada di pikiran kita. Ya, kayak kalau kita menyampaikan sebuah kabar kepada teman-teman setelah kita membaca berita. Itulah yang saya pikir sebagai konsep original.

Kembali ke penyanyi tadi...eh ini ngomongin penyanyi atau konten sih?
Penyanyi tadi berulang kali menyanyikan lagu miliki penyanyi lain dengan gayanya sendiri, berulang-ulang. Orang lain suka, dia juga jadi terkenal.

Nah, kemudian karena sudah terkenal, dia coba bikin lagu sendiri,....apa yang terjadi? Karena sudah terkenal, lagu yang dinyanyikan walaupun hanya satu kalimat saja...misalnya hancur-hancur hatiku, di ulang-ulang menjadi sebuah lagu, hmmm enak juga ya lagunya.

Bayangin kalau lagu baru itu kita yang nyanyiin di saat kita ga terkenal? Apa jadinya? Pasti banyak orang akan mencibir, "lagu apaan ini"

Kira-kira begitu pemikiran saya soal mencari ide untuk mebuat konten sendiri. Dan saya yakin inilah yang dinamakan original menurut mbah google.





Rabu, 22 April 2015

Domain dan hosting ga gratis alias bayar



Halo, Assalamu alaikum

Kita lanjutin yuk....wah udah kelewat beberapa hari ga masukin materi...hehehe....
Okay, kemarin kita bahas domain dan hosting gratisan.....mau yang gratisan lagi?....ahai...mbesok ya
Sekarang kita mau bahas yang berbayar, apa bedanya?


Domain berbayar,.....tau kan  ada blog atau web yang pake .com, .net, .id, .biz, .asia, .org, .co.id, dll...itulah domain berbayar. Contohnya nih google.com, yahoo.com, detik.com, itu mereka pake domain yang berbayar. Kenapa mesti pake berbayar? Ya biar bonafide dong....bayangin aja ada perusahaan sebesar mereka domainnya google.blogspot.com, yahoo.blogspot.com, detik.wordprees.com....haikhaikhaik.....TERLALU. Tentunya jadi keliatan ga bonafide dong.  Kalau itu dipakai di blog seperti punya ku ini ya wajar gratisan...(ngeles).

Trus, dimana bisa dapatin domain berbayar? Dapatin? Beli kali? Ya...dimana bisa beli domain berbayar?

Banyak sekali vendor penyedia domain dan biasanya juga sekalian jasa hosting.
Kalau dari luar ada namecheap, hostgator, godaddy....dan sepertinya memang yang murah itu namecheap.

Kalau dari dalam negeri ada idwebhost, indowebsite, katobhost, dan banyak lagi....tapi yang pernah aku pake jasanya dan sampai sekarang menurutku pelayanannya oke itu idwebhost....tapi kalau mau coba yang lain sih ga papa,....

Nah, di situs yang menjual domain dan hosting itu, nanti ada kolom yang kita disuruh ngetik nama domain yang kita mau beli. Jadi kita mesti nyari ide dulu nama domain yang akan kita inginkan itu apa.

Nah, terkait dengan penamaan domain, banyak referensi mencari nama domain, tergantung kebutuhan kita. Tapi saran aja sih, kalau kita mau buat web atau blog untuk memasarkan produk, maka ya cari nama yang mengarahkan ke brand nama produk tersebut tapi tidak sama persis dengan produk tersebut, contohnya mau jualan telur, maka kalau kita pilih domain telur.com tentunya itu udah ada yang punya minimal perusahaan pembuat telur itu ...(ayam dong?)...
Maka kita pilih yang lain (agak unik) misalnya telurceplokmatasapi.com , iya seperti itu, itu yang dibilang para pakar atau mastah sebagai “keyword”.....

Nah, gitu ya,...udah paham to apa itu domain berbayar...
Sekarang gimana dengan hosting? Kalau definisi hosting udah baca kan di tulisan sebelumnya? 
Domain dan hosting. Kalau belum, ya baca dulu lah......ya sama, hosting berbayar itu fungsinya biar domain kita bisa tayang di internet, maka kita harus beli dulu hostingnya dan kemudian kita kaitkan domain dengan hosting tadi. Ada itu petunjuknya di vendor tersebut. Kalau bingung ya ntar kapan-kapan kita ulas bareng ya!
Oke udahan dulu ya
Wassalam

Rabu, 15 April 2015

Tools penunjang internet marketing-----GRATISSSS-----

Halo, Assalamu alaikum

Ketemu lagi,...entah kamu sengaja atau tidak yang pasti karena ini tulisan saya, jadi ya...saya yang sengaja ingin ketemu....

oke....kemaren kita bahas domain dan hosting, mestinya hari ini kita bahas domain dan hosting yang berbayar dan kenapa memilih itu...tapi...kayaknya saya mau tulis sesuatu yang gratis dulu lagi ya.....hakhakaka.....kamu pasti seneng yang gratisan....ya kan....karena sama dengan aku....

Tapi, gratisan ini hanya link menuju tempat mengunduhnya.......dan saran saya, pergunakan secara bijak tool-tool yang perlu saja, serta sebelum diinstall, pastikan bahwa antivirus kamu berfungsi,....karena tidak menutup kemungkinan ada malware nya....apaan sih malware?...Besok deh kita bahas...tolong ingetin ya!.... 

Berikut link ke tempat gratisan itu...



7 Zip: http://7-zip.org (free download)
An open source, free alternative to WinZip.

Adobe Reader: http://get.adobe.com/reader (free download)
Used to view and print PDF files.

Audacity: http://audacity.sourceforge.net (free download)
An open source software used for recording & editing audio files.

AVG: http://free.avg.com (free download)
Anti-virus and anti-spyware protection.

BrowserShots: http://browsershots.org (free online tool)
Use this site to view how your website look in various browsers.

CamStudio: http://camstudio.org (free download)
Lets you record all screen & audio activity on your computer and create video files.

CCleaner: http://ccleaner.com (free download)
Removes unused files from your pc allowing Windows to run faster and freeing up space.

Color Cop: http://colorcop.net (free online tool)
A multi-purpose color picker - great for web designers and programmers.

Down For Everyone: http://downforeveryoneorjustme.com (free online tool)
Is your site down? Use this tool to see if your website is down for other people.

DupeFree: http://dupefreepro.com (free download)
Quickly check for duplicate content & LSI keywords.

Evernote: http://evernote.com (free download)
Scan your notes, receipts, etc … it will OCR the content, sace it, and make it searchable)

FileZilla: http://filezilla-project.org (free download)
Open source FTP program for uploading files to your host.

Firefox: http//mozilla.com/firefox (free download)
Alternate web browser.

GIMP: http://gimp.org (free download)
An open source program used to create & edit - free alternative to Photoshop.


Give Away Of The Day: http://giveawayoftheday.com (free download)
Unique site that offers you a free license digital product daily.

Google Gmail & Analytics: http://mail.google.com (free download)

Kompozer: http://kompozer.net (free download)
An easy to use WYSIWYG HTML editor.

Launchy: http://launchy.net (free download)
Opens your documents, project files, folders, and bookmarks with just a few keystrokes .

NicheBot Classic: http://nichebotclassic.com (free online tool)
Online keyword research tool helps you target the correct keywords.

Open Office: http://openoffice.org (free download)
Open source office suite software - word processing, spreadsheets, databases, presentations ...

OSWD: http://oswd.org/ (free downloads)
Open Source Web Design offers free web design templates.

PDF995: http://pdf995.com (free download)
Use this tool to easily convert files to PSD format.

PDF to Word Converter: http://pdftoword.com (free online tool)
Easily create editable Word Doc files from PDF content – for legit purposes only! :-)

Pixie: http://nattyware.com/pixie.php (free download)
Great for web designers - just point to a color and it will tell you the code value for that color.

Private Label Rights Forum: http://resell-rights-weekly.com/forum (free online tool)
Very helpful forum with lots of good info on internet marketing. Friendly members too.

Resell Rights Weekly: http://resell-rights-weekly.com/ (free downloads)
Free membership where you can download over 150 PLR/RR products for free.

Roboform: http://roboform.com (free download)
Easily & safely manage your passwords.

ScreenHunter: http://wisdom-soft.com/sh/sh_free.htm (free download)
Software that allows you to “capture” any part of your desktop, a window or full screen.


ShortKeys: http://shortkeys.com (free download)
Allows you to set up replacement text or paragraphs for any user defined keystrokes.

Skype: http://skype.com (free download)
Make free calls over the internet to other people on Skype.

SpyBot: http://safer-networking.org (free download)
Effectively detects and removes spyware from your PC.

Textpad: http://textpad.com (free download)
A powerful text editor. I personally like Textpad for editing HTML code.

TimeLeft: http://nestersoft.com/timeleft (free download)
A countdown, reminder, clock, alarm clock, stopwatch, timer, & web countdown tool.

Tweet Deck: http://tweetdeck.com (free download)
Great for staying in touch with your contacts across Twitter, Facebook, MySpace and more.

VLC Media Player: http://videolan.org/vlc (free download)
Media player capable of reading most audio and video formats.

Domain dan hosting



Halo, okay ...Assalamu alaikum

Ketemu lagi...jumpa lagi...jumpa aku disini (sambil nyanyi)

Kali ini kita akan mulai dengan pembahasan mengenai domain dan hosting...


Oke, apaan sih domain dan hosting itu?
Domain itu....kalau kamu nulis alamat di internet dengan akhiran .com .net .biz .asia .co .id  nah yang kayak gitu itu yang namanya domain. Udah.
Oke-oke, ada sedikit penjelasan ilmiah mengenai domain.....tapi ini beda yang dengan istilah di jawa...do main neng ndhi?( pada main kemana) ...hehehe....bukan-bukan itu....
Domain menurut pakarnya yaitu tante wikipedia....adalah
Sebuah nama domain adalah string identifikasi yang mendefinisikan wilayah otonomi administrasi, wewenang atau kontrol dalam  internet. Nama domain dibentuk oleh aturan dan  prosedur dari Domain Name System (DNS). Setiap nama yang terdaftar di DNS adalah nama domain.

Nama domain yang digunakan dalam konteks berbagai jaringan dan aplikasi-spesifik penamaan dan pengalamatan tujuan. Secara umum, nama domain merupakan sumber daya Internet Protocol (IP), seperti komputer pribadi yang digunakan untuk mengakses internet, komputer server hosting situs web, atau situs web sendiri atau layanan lain dikomunikasikan melalui Internet. Pada tahun 2014, jumlah domain yang aktif mencapai 271 juta. [1]

Nama domain diatur dalam tingkat bawahan (subdomain) dari domain DNS root, yang tak bernama. Pertama-level set nama domain adalah domain tingkat atas (TLDs), termasuk domain generik tingkat atas (gTLD), seperti domain com terkemuka, info, bersih, edu, dan org, dan bagian atas kode negara domain-tingkat (ccTLD). Di bawah ini domain tingkat atas dalam hirarki DNS adalah tingkat kedua dan tingkat ketiga nama domain yang biasanya terbuka untuk reservasi oleh pengguna-akhir yang ingin menghubungkan jaringan area lokal ke Internet, menciptakan sumber daya Internet yang dapat diakses publik atau run situs web. Pendaftaran nama domain ini biasanya dikelola oleh pendaftar nama domain yang menjual jasa mereka kepada publik.

Nah kalau hosting  itu apaan bang?
Hosting itu, apaan ya?....ya hosting itu kalau habis beli domain, trus biar bisa diakses beli hosting ditempelin domainnya ...nyala deh...
Aduh, gimana ya bahasanya....kalau kita umpamakan robot, domain itu bodinya robot...cie...bodi...nah trus hosting itu dayanya robot biar bisa jalan dan bergerak....kayak gitu deh kayaknya....

Okay, sekali lagi kita tanya ke tante bodi...eh...tante wiki...”Te, hosting itu apaan sih?

Sebuah layanan web hosting adalah jenis layanan hosting internet yang memungkinkan individu dan organisasi untuk membuat website mereka dapat diakses melalui World Wide Web. Web host adalah perusahaan yang menyediakan ruang pada server yang dimiliki atau disewa untuk digunakan oleh klien, serta menyediakan konektivitas internet, biasanya di sebuah pusat data. Web host juga dapat memberikan ruang pusat data dan konektivitas ke Internet untuk server lain yang terletak di pusat data mereka, disebut colocation, juga dikenal sebagai Perumahan di Amerika Latin atau Perancis.

Ruang lingkup layanan web hosting bervariasi. Yang paling mendasar adalah halaman web dan skala kecil berkas hosting, di mana file dapat di-upload melalui File Transfer Protocol (FTP) atau antarmuka Web. File-file tersebut biasanya dikirimkan ke Web "sebagaimana adanya" atau dengan pengolahan minimal. Banyak penyedia layanan Internet (ISP) menawarkan layanan ini gratis kepada pelanggan. Individu dan organisasi juga dapat memperoleh halaman Web hosting dari penyedia layanan alternatif. Situs web pribadi hosting biasanya gratis, iklan yang disponsori, atau murah. Situs bisnis web hosting sering memiliki beban yang lebih tinggi tergantung pada ukuran dan jenis situs

Nah, dimana kita bisa memperoleh domain dan hosting?
Ya, gampangnya sih yang paling kamu kenal di dunia internet itu siapa? Mbah Google...yup
Mbah google menyediakan domain dan hosting gratis dari menu blogger dimana kita bisa membuat blog tanpa biaya apapun kecuali biaya koneksi internet......okay...
Wah...kebanyakan jadi ga enak dibaca nih tulisan...

Gimana mau di teruskan?
Okay...terus.....
Cuman kekurangan dari fasilitas blogger ini...domain kamu keliatan banget gratisannya....kenapa? ya karena nantinya domain kamu berakhiran....xxxxxx.blogspot.com .....ya kayak domain saya ini ..www.penunjanginternetmarketing.blogspot.com....pada awalnya, besok akan saya ganti dengan domain berbayar...walaupun hostingnya masih gratisan juga....hahahaha....

Okay, sekian dulu ya prend....besok kita tulis mengenai domain dan hosting berbayar....oh no...musuhnya newbie nih...kayak aku...hehehe....

Wassalam....

Andy Joe Lyman